Pogumax merupakan software proyeksi visual dan video mapping. Ketika menggunakannya, Anda mendapatkan bentuk seni audiovisual yang melibatkan gambar yang diproyeksikan pada objek tertentu, termasuk bangunan, meja restoran, maupun bangunan dalam dimensi yang lebih besar seperti museum.
Kebanyakan orang menggunakan cara-cara lama dalam menampilkan gambar lewat proyektor. Sebagian besar dari kita umumnya memakai proyektor biasa untuk menembakkan gambar statis di atas permukaan benda tertentu. Namun disini kami dengan percaya diri mengumumkan satu hal: Pogumax melampaui cara-cara tradisional yang umum digunakan untuk menembakkan visual ke atas permukaan benda.
Thrive menawarkan Pogumax sebagai software seni audio-visual 3D yang indah, dengan beberapa kelebihan yang tidak bisa didapatkan dari proyeksi visual 2D:
Software Pogumax bisa digunakan untuk menampilkan proyeksi visual dan video mapping di meja restoran maupun di bidang bangunan yang berukuran raksasa. Anda bisa memakainya untuk mendukung penyelenggaraan acara organisasi atau acara lainnya, atau mengimplementasikan proyek khusus untuk perusahaan Anda.
Pakai progumax, siapapun dapat mengoperasikannya